Berita Travel

Travel: Kategori ini menyajikan berita seputar pariwisata, seperti tempat wisata menarik, destinasi liburan populer, dan tips perjalanan.

Kontes Perkutut Terbesar di Kuningan, Bupati Dian: Harus Dilestarikan

Kontes Perkutut Terbesar di Kuningan, Bupati Dian: Harus Dilestarikan

SiwinduMedia.com – Untuk pertama kalinya dan terbesar di Kabupaten Kuningan Jawa Barat, Minggu (9/2/2025) telah digelar acara Kontes Perkutut yang diselenggarakan Paguyuban Perkutut Lembah Ciremai (PPLC) di bawah naungan Pehimpunan Pelestarian dan Pecinta Perkutut Lokal Seluruh Indonesia (PALSI) Korwil Kabupaten Kuningan. Acara yang dipusatkan di RM Saung Balong Desa/Kecamatan Cilimus …

Sukses Digelar! Ngopi Sambil Bahas Bisnis dan Wisata, Menghasilkan Uang Sambil Ketawa

SiwinduMedia.com – Komunitas Jalan Bareng bekerjasama dengan RANS Entertainment, sukses membgelar acara Ngopi Volume 2 bertema “Bahas Bisnis & Wisata : Menghasilkan Uang Sambil Ketawa!”. Acara digelar di Ballroom The Jehan’s Hotel Kuningan, Sabtu (25/1/2025), dan diikuti sedikitnya 200 peserta, terdiri dari kalangan pemuda, pengusaha, pemerintahan, BUMD, pegiat Ekraf, Organisasi …

RANS Entertainment Bakal ke Kuningan, Bahas Bisnis dan Wisata

SiwinduMedia.com – Komunitas Jalan Bareng dalam waktu dekat akan mengundang manajemen RANS Entertainment ke Kabupaten Kuningan. Tak lain dalam rangka pembahasan bisnis dan pariwisata. Perusahaan entertainment milik artis papan atas Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ini, akan datang ke Kuningan dalam rangka acara Ngopi bertema “Bahas Bisnis & Wisata : …

CNN Indonesia Award 2024! Arunika Jadi Destinasi Wisata Terpopuler di Jabar

CNN Indonesia Award 2024! Arunika Jadi Destinasi Wisata Terpopuler di Jabar

SiwinduMedia.com – Obyek Wisata Arunika di Kawasan Wisata Desa Cisantana Kecamatan Cigugur Kabupaten Kuningan, menjadi destinasi wisata terpopuler di Provinsi Jawa Barat, dalam acara CNN Indonesia Award 2024 Grand Ballroom, Trans Luxury Hotel Bandung, Selasa malam (18/9/2024). Obyek wisata Arunika yang terdiri dari Arunika Eatry dan Joglo Arunika ini, diganjar …

Jelang Subuh, Kantor Wisata Zam-Zam Pool Kebakaran

Jelang Subuh, Kantor Wisata Zam-Zam Pool Kebakaran

SiwinduMedia.com – Senin dini hari menjelang Subuh (10/6/224), petugas UPT Damkar Satpol PP Kabupaten Kuningan menerima laporan adanya kebakaran yang menimpa bangunan kantor Objek Wisata (Obwis) Zam-Zam Pool, di Desa Manis Lor Kecamatan Jalaksana. Dengan sigap, para petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) langsung mendatangi lokasi kebakaran usai menerima laporan dari pengelola …

Perdana Agenda Disporapar, Festival Durian di Desa Wisata Cibuntu

Perdana Agenda Disporapar, Festival Durian di Desa Wisata Cibuntu

SiwinduMedia.com – Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Disporapar, secara resmi mengumumkan Calendar of Event (COE) pariwisata di tahun 2024, dalam momen launching logo dan tagline pariwisata “Kuningan Beu” di Obyek Wisata Balong Dalem Desa Babakanmulya, Kabupaten Kuningan, Jumat (26/1/2024). Dalam peluncuran Calendar of Event (COE), ada 23 agenda yang dirancang guna …

Disporapar Luncurkan ‘Kuningan Beu’, Ajakan Berwisata ke Kabupaten Kuningan

Disporapar Luncurkan 'Kuningan Beu', Ajakan Berwisata ke Kabupaten Kuningan

SiwinduMedia.com – Area Gunung Ciremai 60% diantaranya masuk ke dalam wilayah Kabupaten Kuningan. Sehingga potensi pariwisata yang berkonsep out door di Kabupaten Kuningan akan lebih banyak. Untuk memaksimalkan potensi pariwisata yang ada di Kuningan, melalui Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata. Melakukan gebrakan awal dengan melaunching logo dan tagline untuk pariwisata …

Embun Sang’ga Langit, Destinasi Kuliner Baru di Kaki Gunung Ciremai

Embun Sangga Langit Destinasi Kuliner Baru di Kaki Gunung Ciremai

SiwinduMedia.com – Satu lagi destinasi kuliner dan wisata siap meramaikan Kuningan. Berlokasi di Jalan Dano, Palutungan, Cisantana, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan. Dengan tiga konsep dalam satu area, Embun Sang’ga Langit hadir di kawasan alam kaki Gunung Ciremai, dari ketinggian kurang lebih 1.200 – 1.400 Mdpl. Dengan suasana yang meriah, menghabiskan malam terakhir di tahun 2023 bersama …